Harga Dogecoin (DOGE) kembali menghadapi tekanan berat setelah data on-chain menunjukkan lonjakan aksi jual dari holder jangka panjang. Dalam 24 jam terakhir, arus keluar dari dompet lama mencapai 22 juta DOGE, berbalik…
Tag: binance
Suntikan $29 Miliar dari The Fed Jadi Sinyal Positif buat Bitcoin?
Langkah terbaru Federal Reserve (The Fed) menyuntikkan $29,4 miliar ke sistem keuangan Amerika Serikat memicu perhatian pasar, termasuk pelaku aset kripto. Operasi ini dilakukan untuk meredakan tekanan likuiditas yang meningkat di pasar…
November Bisa Jadi Bulan Balas Dendam Bitcoin! Bakal Naik 40% Lagi?
November, Bulan Historis Kenaikan BitcoinSejak 2013, November tercatat sebagai periode paling kuat bagi Bitcoin, dengan performa positif hampir setiap tahun. Tahun ini, meskipun Oktober diwarnai koreksi akibat tekanan makro dan likuidasi pasar…
Perusahaan Elon Musk Kedapatan Transfer Bitcoin Bernilai Rp4,4 T
Perusahaan riset Arkham Intelligence mengonfirmasi adanya transfer kepemilikan 2.495 Bitcoin dari SpaceX, perusahaan milik Elon Musk ke dua alamat tak teridentifikasi. Apa tujuan di balik ini? Transfer aset kripto paling berharga di…
Aset Kripto Tercuan Oktober 2025, Bitcoin Justru Ambles 12%
Perdagangan Aset Kripto pada Senin (3/11/2025) hari ini resmi menutup perdagangan bulan Oktober 2025. Sejumlah token Kripto berhasil melesat di zona hijau, hingga memberikan imbal hasil (return) yang amat menggugah mencapai ratusan…
CZ Bikin Harga ASTER Terbang dengan Satu Cuitan
Changpeng Zhao (CZ), yang merupakan salah satu pendiri dari salah satu bursa kripto terbesar di dunia, yakni Binance sekaligus mantan CEO-nya, kembali menunjukkan dukungan kuat terhadap proyek-proyek terdesentralisasi. Dalam unggahan terbaru di…
Dua Koin Yang Dihindari Karena Sudah Overbought
Pasar kripto saat ini tengah berada dalam fase konsolidasi, namun beberapa aset menunjukkan tekanan beli yang kuat, khususnya dari sektor privacy coin. Aset seperti Zcash (ZEC) dan Dash (DASH) mencatat lonjakan tajam minat beli,…
Harga XRP Lemah Meski Dana Miliaran Mengalir, Apa yang Salah?
Mata uang kripto XRP menunjukkan sinyal teknikal yang semakin lemah, bahkan ketika whale memindahkan dana besar senilai US$ 251,8 juta (sekitar Rp 4 triliun) dalam 24 jam terakhir. Saat ini, XRP diperdagangkan…
Harga ZK Naik di Akhir Pekan! Apa Penyebabnya?
Token ZK mengalami apresiasi harga yang kuat di akhir pekan, menandai perubahan sentimen pasar setelah periode konsolidasi sebelumnya. Dalam dua hari terakhir, nilai ZK meningkat tajam seiring dengan lonjakan volume perdagangan di…
Tahun 2026 Bakal Jadi Momen Emas Kripto? Ini 5 Prediksi Besarnya!
Pasar kripto terus menunjukkan kekuatannya di 2025 meski dihadang berbagai faktor mulai dari volatilitas tinggi, regulasi ketat, hingga gejolak ekonomi global. Sebaliknya di tahun depan, banyak analis meyakini tahun 2026 bisa menjadi momen…