Pemangkasan suku bunga oleh The Federal Reserve pada Oktober lalu mulai memicu perubahan sentimen di pasar kripto. Sejumlah aset yang dikembangkan di Amerika Serikat menunjukkan pergerakan positif, dengan DigiByte (DGB), Basic Attention Token (BAT),…
Tag: binance
Sebentar Lagi Listing! Ini Prediksi Jangka Pendek Harga Falcon Finance (FF)
Falcon Finance (FF) tengah menjadi sorotan setelah dikabarkan akan listing di Indodax! Berdasarkan analisis teknikal terkini per Selasa, 4 November 2025, harga FF diperkirakan turun sebesar -25,42% menuju US$0.08880 pada awal Desember 2025. Lantas, bagaimana prediksi harga FF ke…
Hot News! Bitcoin Memasuki Era Baru yang Disebut Fase “Silent IPO”
Bitcoin bukan sedang kehilangan tenaga, melainkan sedang bertransformasi ke fase baru yang disebut banyak analis sebagai “silent IPO” atau masa di mana kepemilikan berpindah dari investor awal ke tangan institusi besar. Meski…
Dogecoin Terpuruk Lagi! Apakah Meme Coin Tertua Ini Masih Punya Masa Depan?
Dogecoin, si meme coin legendaris yang dulu jadi ikon euforia kripto 2021, kini kembali terpuruk. Dalam setahun terakhir, nilainya anjlok sekitar 36%, meski pasar kripto secara umum sedang bullish. Bitcoin dan Ethereum…
Glassnode Ungkap Bitcoin Bisa Anjlok ke $88.000 Jika Gagal Tembus Level Ini
Bitcoin kembali menghadapi tekanan teknikal besar setelah laporan terbaru dari Glassnode menunjukkan tanda-tanda melemahnya momentum pasar. Harga BTC yang kini bertahan di kisaran $107.000 disebut berada di titik kritis jika gagal menembus…
HIFO: Strategi Perhitungan Pajak Kripto yang Bisa Menghemat Biaya
Dalam dunia investasi kripto, keuntungan bukan hanya ditentukan oleh harga jual dan beli, tapi juga bagaimana kamu menghitung pajak atas keuntungan tersebut. Di sinilah metode HIFO atau Highest In, First Out menjadi…
Koinly: Solusi Cerdas untuk Menghitung Pajak Kripto dengan Mudah dan Akurat
Mengatur kewajiban pajak kripto bisa jadi hal yang membingungkan bagi banyak investor. Dengan ratusan transaksi lintas bursa dan dompet digital, mencatat setiap keuntungan dan kerugian membutuhkan waktu dan ketelitian tinggi. Di sinilah…
Dogecoin Hadapi Ganasnya Aksi Jual Holder Lama, Terancam Turun 6%
Harga Dogecoin (DOGE) kembali menghadapi tekanan berat setelah data on-chain menunjukkan lonjakan aksi jual dari holder jangka panjang. Dalam 24 jam terakhir, arus keluar dari dompet lama mencapai 22 juta DOGE, berbalik…
Suntikan $29 Miliar dari The Fed Jadi Sinyal Positif buat Bitcoin?
Langkah terbaru Federal Reserve (The Fed) menyuntikkan $29,4 miliar ke sistem keuangan Amerika Serikat memicu perhatian pasar, termasuk pelaku aset kripto. Operasi ini dilakukan untuk meredakan tekanan likuiditas yang meningkat di pasar…
November Bisa Jadi Bulan Balas Dendam Bitcoin! Bakal Naik 40% Lagi?
November, Bulan Historis Kenaikan BitcoinSejak 2013, November tercatat sebagai periode paling kuat bagi Bitcoin, dengan performa positif hampir setiap tahun. Tahun ini, meskipun Oktober diwarnai koreksi akibat tekanan makro dan likuidasi pasar…