Jakarta, CNBC Indonesia – Bitcoin kembali menunjukkan kekuatannya sebagai aset digital yang mampu memberikan peluang keuntungan luar biasa dalam waktu singkat.Bagi investor yang masuk pada 9 April 2025, saat harga Bitcoin berada…
Tag: ethereum
Bitcoin – Solana Kebakaran: Duit Rp 2.640 T Menguap dari Pasar Kripto
Jakarta, CNBC Indonesia – Pasar kripto anjlok 6% dan kehilangan market cap hingga US$ 160 miliar dalam 24 jam karena kebijakan tarif Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump.Secara keseluruhan, nilai total pasar…
Transaksi Kripto di RI Turun, OJK Ungkap Alasannya
Jakarta, CNBC Indonesia – Transaksi kripto di Indonesia sepanjang bulan Februari turun 25,6% mencapai Rp 32,78 triliun. Meski demikian, penurunan ini diprediksi tidak akan lama.Angka transaksi kripto ini turun signifikan dari bulan…
Jumlah Investor Kripto RI Tembus 13,71 Juta, Transaksi Rp 32,45 T
Jakarta, CNBC Indonesia – Jumlah investor kripto menembus angka 13,71 juta per Maret 2025, atau mengalami kenaikan dari angka Februari 2025 yang berjumlah 13,31 juta. Sementara nilai transaksi kripto per Maret 2025…
Harga Bitcoin Merajalela, Diam-diam Ada yang Borong Rp 12 T Lebih
Jakarta, CNBC Indonesia – Harga Bitcoin terus mengalami kenaikan hari demi hari bersamaan dengan Strategy Michael Saylor yang mengantongi 7.390 Bitcoin lagi minggu lalu saat harga melonjak di atas US$100.000.Dilansir dari Refinitiv,…
MetaMask Resmi Dukung Solana, Dorong Adopsi Multi-Chain di Market Crypto
MetaMask resmi mengumumkan integrasi jaringan Solana pada Senin (27/5), memperluas dukungan dompetnya ke jaringan non-Ethereum Virtual Machine (non-EVM). Dengan langkah ini, pengguna kini dapat mengelola aset Solana (SOL) dan token SPL langsung…
93,3% Bitcoin Telah Ditambang, Pasokan Tersisa Diperkirakan Akan Habis Tahun 2130
Jakarta, 28 Mei 2025 — Hingga Mei 2025, sekitar 19,6 juta Bitcoin (BTC) atau setara 93,3% dari total pasokan maksimum 21 juta koin telah berhasil ditambang. Sisa pasokan sekitar 1,4 juta BTC…
Robert Kiyosaki Prediksi Keruntuhan Ekonomi AS dan Harga Bitcoin Tembus USD 1 Juta
Jakarta, 28 Mei 2025 — Penulis buku keuangan terkenal Rich Dad Poor Dad, Robert Kiyosaki, kembali membuat heboh komunitas keuangan dengan unggahan terbarunya di platform X. Dalam cuitannya yang disorot oleh artikel…
Trump Media Investasi USD 2,5 Miliar di Bitcoin, Gabung Klub Elit Pemilik BTC Terbesar
Jakarta, 28 Mei 2025 — Trump Media & Technology Group (TMTG), perusahaan media sosial milik mantan Presiden AS Donald Trump, mengumumkan rencana akuisisi Bitcoin senilai USD 2,5 miliar (sekitar Rp40,6 triliun). Langkah…
Harga Bitcoin Melemah Tipis, Analis Prediksi Kenaikan hingga Rp 2 Miliar pada Kuartal II 2025
Jakarta, 28 Mei 2025 — Pasar kripto menunjukkan pergerakan yang beragam pada Rabu (28/5/2025), dengan Bitcoin (BTC) mencatat pelemahan tipis 0,03% dalam 24 jam terakhir. Namun, secara mingguan BTC masih menguat 1,33%….